Skip to main content

Category : Tag: Pa


Perbup Pilkades Serentak Disahkan, Pembentukan Panitia Dimulai

Peraturan Bupati (Perbup) tentang Pilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 2016 sudah disahkan oleh Bupati, maka dengan ditetapkannya Perbup tersebut sudah tentu akan dijadikan sebagai landasan dalam pelaksanaan Pilkades serentak tahun ini.

Petik Watu, Pekerjaan Rutin Lansia di Parengan

Pemecah batu kricak atau (Petik Watu) merupakan pekerjaan satu-satunya yang masih dilakukan beberapa warga berusia lanjut (Lansia) yang berada di Desa Suciharjo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban.

Wajib PAUD, Ribuan Anak Terbangkan Balon

Ribuan peserta Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Kabupaten Tuban melepas balon ke udara. Acara yang digelar di alun-alun Kabupaten Tuban tersebut merupakan rangkaian dari acara Gebyar Paud dan Launching Rintisan wajib belajar PAUD usia 4 sampai 6 tahun di Alun-alun Tuban, Sabtu (30/7/2016).

Polisi Tuban Dikeroyok di Pantura

Sempat Kabur, Pelaku Ditangkap di Remen

Empat orang yang mengeroyok sopir bus dan polisi bernama AIPTU Pendik, berhasil ditangkap. Walaupun begitu, sempat terjadi pengejaran sampai di Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jumat (29/7/2016) malam.

Lerai Penganiayaan, Polisi Justru Dikeroyok

Seorang anggota polisi dikeroyok empat orang yang diduga sebagai preman ketika berada di Jalur Pantai Utara (Pantura) Kabupaten Tuban. Insiden pengeroyokan terjadi, setelah anggota yang bernama AIPTU Pendik, berusaha melerai pengeroyokan yang dilakukan empat orang tersebut kepada seorang pengemudi bus.

Panen Bawang Merah di Montong Menurun Drastis

 Petani Bawang Merah di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban yang saat ini tengah melakukan panen harus gigit jari. Pasalnya hasil panen bawang merah yang ditanam petani musim ini mengalami penurunan yang drastis.

Peringati HAN, Disdikpora Adakan Kegiatan Apresiasi Pendidik

Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Tuban melaksanakan kegiatan bertajuk Apresiasi Pendidik Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), meliputi Play Grup, Kelompok Belajar, Pos Paud dan Satuan Paud Sejenis.

Kemarau Basah, Panen Padi Kedua Meningkat 10%

Panen padi tahap kedua di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban yang merupakan lahan tadah hujan mengalami peningkatan panen hingga 10 persen, dibandingkan dengan hasil panen tahap kedua tahun lalu.