Berita Penghapusan Insentif Guru Paud Dinilai Fitnah, Bupati Akan Polisikan Penyebar Hoaks
Berita terbaru mengenai penghapusan insentif bagi guru Paud, TK, dan RA mendapat tanggapan tegas dari Pemkab Tuban.
Berita terbaru mengenai penghapusan insentif bagi guru Paud, TK, dan RA mendapat tanggapan tegas dari Pemkab Tuban.
Ampo, camilan tradisional unik dan ikonik dari Kabupaten Tuban, kini memiliki status baru sebagai Warisan Budaya Takbenda (WBTb) atau Intangible Cultural Heritage yang ditetapkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) Republik Indonesia.
Pemuda asal Tambakboyo berinisial YS (22) diamankan polres Tuban, Sabtu malam Minggu (31/8/2024). YS ditangkap setelah gagal menggahi seorang gadis di sebuah homestay.
Operator Lapangan Banyu Urip, ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) terus menunjukkan kepeduliannya terhadap pendidikan dan lingkungan.
Para pengguna lalu lintas yang kebetulan melintasi Mapolres Tuban merasakan nikmatnya 'Jumat Berkah'. Pertama mereka mendapat sekuntum bunga mawar dari polwan, dan berikutnya diberi paket makanan.
Kegiatan Fokus Group Discussion (FGD) oleh mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Participatory Action Research (PAR) Universitas Al Hikmah Indonesia (UAI) Tuban berlangsung intensif secara tatap muka di balai Desa Kanten, Kecamatan Trucuk, Kabupaten Bojonegoro.
Kapolres Tuban, AKBP Oskar Syamsuddin memimpin serah terima jabatan (sertijab) sejumlah pejabat utama di Mapolres Tuban, Senin (26/08), bertempat di Gedung Sanika Satyawada.
Politeknik Pertanian dan Peternakan Mapena Tuban melalui Program Pemberdayaan Masyarakat Pemula (PMP) menunjukkan komitmennya dalam mendukung keberlanjutan lingkungan dengan memperkenalkan konsep integrated farming berbasis Ayam, Maggot, Ikan, dan Sayur (AMIS).
Sebanyak 17 atlet dari Kabupaten Tuban telah terpilih untuk menjadi bagian dari kontingen Jawa Timur pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara 2024, yang akan berlangsung pada 08-20 September mendatang.
Polres Tuban menanggapi meningkatnya penggunaan sound system bervolume tinggi dalam berbagai kegiatan masyarakat dengan mengeluarkan Maklumat tentang Penyelenggaraan Karnaval dan Hiburan Keramaian Masyarakat.