Skip to main content

Category : Tag: Pr


DPRD Berencana Koordinasi Dengan Dinkes Untuk Pengobatan Opi

 Ketua DPRD (Dewan Perwkilan Rakyat Daerah) Kabupaten Tuban, Miyadi mendatangi keluarga Ris Rizki Opiyanto, penderita ginjal bocor di kediamannya, Dusun Krajan, Desa Sidomukti, Kecamatan Kenduruan, Minggu sore (25/12/2016).

Libur Panjang, Prataan Jadi Tempat Outbound Pelajar

Wisata Air Panas Prataan Desa Wukirharjo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban yang dikelola oleh Perhutani KPH Parengan, masih menjadi tempat favorit untuk outbound libur panjang sekolah, Sabtu (24/12/2016).

Prona 2017, BPN Tuban Targetkan 15.500 Bidang Tanah

Tahun depan, Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Tuban akan merealisasikan Proyek Nasional Agrarian (Prona) dengan capaian 15.500 bidang tanah. Hal itu disampaikan Kasi Pengendalian dan Pemberdayaan Masyarakat, Siswo Hariyono, saat mengisi acara sosialisasi Prona di Desa Banjarworo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Rabu (21/12/2016) kemarin.

Pemdes Banjarworo Sosialisasikan Program Prona

Hari ini, Pemerintah Desa (Pemdes) Banjarworo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban mengumpulkan tokoh masyrakat  beserta perwakilan calon pengikut Proyek Operasi Nasional Agraria (Prona) tahun 2017 mendatang. Kegiatan diselenggarakan di balai desa setempat dengan dihadiri perwakilan dari Badan Pertanahan Nasional (BPN), Kejaksaan Negeri (Kejari) Tuban, Muspika, perangkat desa, dan BPD.

Blok Migas Tuban

Tahun Terakhir, JOB PPEJ Komitmen Jaga Produksi

Februari 2018 mendatang, kontrak Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB PPEJ) di Blok Migas Tuban resmi berakhir. Walaupun begitu, mempertahankan produksi masih menjadi tugas utama operator untuk tetap menjalankan tugas negara.

Temuan Prasasti di Prunggahan Wetan

Prasasti Bertuliskan Suatu Anugerah Pemberian oleh Gagah Berani

Proses penelitian yang dilakukan pada temuan prasasti di Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban tahap awal telah dilakukan. Setelah dianalisis, prasasti berisi tentang pemberian anugrah oleh seseorang yang gagah berani.

Temuan Prasasti di Prunggahan Wetan

Pemdes Prunggahan Wetan Terima Laporan Penelitian Awal

Pemerintah Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding telah menerima laporan penelitian tahap awak terhadap temuan prasasti di desa setempat beberapa bulan lalu.

Ajukan Perubahan Amdal, Tambah Produksi Banyuurip 200 Ribu Bph

Operator Minyak dan Gas Bumi (Migas) Blok Cepu, Exxon Mobil Cepu Limited (EMCL) memperoyeksikan penambahan jumlah produksi di Lapangan Banyuurip, Bojonegoro. Meskipun saat ini produksi di lapangan tersebut sudah mencapai puncaknya, yakni 185 ribu Bph.

Seminggu Setelah Penanaman Bersama Presiden

Pemilik Tanah Sayangkan Penanaman Tidak Izin

nanaman serentak bersama Presiden yang dilakukan oleh Koperasi Produsen Anugerah Bumi Hijau (KOPRABUH) dalam rangka memperingati Hari Penanaman Pohon Indonesia (HMPI) dan Bulan Menanam Nasional (HMN), bertempat di Desa Tasikharjo, Kecamatan Jenu Kabupaten, Senin lalu (28/11/16) menyisakan tanya.