Skip to main content

Category : Tag: Si


Bupati Klaim Produksi Pertanian Tak Turun di Masa Corona

pada masa pandemi Covid-19 produksi pertanian di Kabupaten Tuban tidak mengalami penurunan. Diprediksi hingga akhir tahun 2020 akan surplus hingga 60,49 persen, dengan luas tanam pada tahun 2020 mencapai 120 hektare, Sabtu (27/6/2020).

Rekor Lagi, Ada 12 Kasus Positif Baru

Lonjakan kasus positif Covid-19 di Kabupaten Tuban memecahkan rekor lagi. Ada 12 kasus baru yang dirilis pada Sabtu (27/6) oleh tim gugus tugas. Angka ini lebih sedikit dibanding lonjakan sebelumnya yaitu 17 kasus dalam sehari.

Nasib KPM BPNT, Diadukan Sebar Berita Bohong

Sekretaris Desa Cepokorejo, Kecamatan Palang, Susilo Hadi Utomo selaku pihak teradu oleh Keluarga Penerima Manfaat (KPM) program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Sri Tutik melalui kuasa hukumnya, Nur Azis memberi klarifikasi kepada media dugaan penggelapan bansos.

PHE - TEJ Sosialisasi Pengeboran Sumur Pengembangan Mudi dan Bagi Sembako

Demi meningkatkan produksi minyak negeri, Badan Usaha Milik Negara (BUMN) melalui Pertamina Hulu Energi - Tuban East Java (PHE-TEJ) terus melakukan upaya produktivitas. Hal tersebut juga tercermin dalam kegiatan Sosialisasi Pengeboran Sumur Pengembangan Mudi - 26 bertajuk Energi untuk Negeri. Kegiatan itu diadakan di aula Kecamatan Soko.

Seorang Kakek di Kerek Ditemukan Meninggal di Persil

Safi'i (65) warga Desa Temayang, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban ditemukan meninggal dunia di area lahan persil milik Perhutani RPH Simbatan, turut Desa Jarorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Senin (22/6/2020) sekitar pukul 14.10 WIB.