Skip to main content

Category : Tag: As


Jaksa Tuban Jadi Kawan di 53 Sekolah

Terhitung bulan Januari hingga akhir Maret 2024, Kejaksaan Negeri Tuban telah melakukan kunjungan ke 53 sekolah di wilayah hukumnya, terdiri dari 42 SD dan 11 SMA/SMK.

Stabilkan Harga Pangan, Pasar Sembako Murah Digelar di Tuban

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Timur, menggelar Gerakan Pangan Murah yang bertempat di Parkiran Wisata Sunan Bonang, tepatnya di Kelurahan Kebonsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban.