Mei, Lelang Proyek Revitalisasi Bektiharjo Dimulai
Rencana Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Pariwisata Kebudayaan, Pemuda, Olahraga untuk merevitalisasi pemandian Bektiharjo akan mengadkaan lelang proyek pada Mei mendatang.
Rencana Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Pariwisata Kebudayaan, Pemuda, Olahraga untuk merevitalisasi pemandian Bektiharjo akan mengadkaan lelang proyek pada Mei mendatang.
Polemik keberadaan tambang pasir di Bengawan Solo, tepatnya di Desa Kabalan, Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro, akhirnya berujung pada musyawarah bersama di kantor desa. Hasilnya, disepakati untuk perahu-perahu tambang pasir yang dari wilayah Kabupaten Tuban tidak mengambil pasir di bantaran Desa Kabalan.
Puluhan warga Desa Tegalagung, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban menuntut harga wajar terkait pembebasan lahan Jalan Lingkar Selatan (JLS).
Pengurus Cabang IPNU-IPPNU Tuban baru saja menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Tinggi Pelajar dan Santri atau yang populer disebut Petilasan.
Fasilitas Gedung Perumahan Dinas (Rumdin) Guru, seharusnya digunakan sesuai dengan fungsinya. Namun di Sekolah Dasar Negeri (SDN) Pakel No.311 Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban ini gedung tersebut dialih fungsikan menjadi Musala untuk kegiatan rutin keagaamaan siswa-siswi dan guru SDN setempat.
Potensi pertumbuhan industri minyak di Kabupaten Tuban tidak dipungkiri ancaman kegagalan produksi ataupun bencana yang mengintai. Untuk itu, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tuban melakukan simulasi pemadaman kebakaran kilang minyak, Rabu (29/3/2017).
Berbagai ragam usulan dalam Serap Aspirasi Masyarakat atau Reses yang diselenggarakan oleh Ketua DPRD Kabupaten Tuban, di Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban dilontarkan oleh konstituen yang hadir.
Kasus Operasi Tangkap Tangan (OTT) terkait kepengurusan sertifikat tanah telah terjadi di dua Desa di Tuban. Yaitu Di Desa Gesikan Kecamatan Grabagan dan Desa Banjarworo Kecamatan Bangilan.
Kepala Balai Latihan Kerja Industri (BLKI) Tuban, YP Puspita mengungkapkan, perusahaan yang memberi pelatihan keahlian atau softskill itu sama halnya memberi peluang bagi masyarakat untuk bekerja.
Harga sejumlah kebutuhan dapur di Pasar tradisional Kabupaten Tuban mengalami penurunan. Penurunan harga secara berangsur beberapa pekan terakhir. Penurunan harga mencapai 50 hingga 100 persen, Senin (27/3/2017).