Skip to main content

Category : Tag: Pil


Pilkades Serentak 2016

5 Calon Kades Wotsogo Akhirnya Ditetapkan

Lima calon Kepala Desa Wotsogo, Kecamatan Jatirogo, hari ini, Jum'at (4/11/2016) resmi ditetapkan. Acara yang digelar usai salat Jum'at tersebut berjalan lancar hingga menjelang waktu Ashar pukul 15.00 WIB.

Danramil: Netralitas Kunci Utama Suksesnya Pilkades

Petugas keamanan dan penyelenggara Pemilhan Kepala desa (Pilkades) harus netral. Karena, netralitas petugas keamanan maupun penyelenggaran turut mempengaruhi kesuksesan penyelenggaraan pesta demokrasi tingkat desa.

Pilkades Serentak 2016

Ini 3 Cakades Srikandi Sukorejo

Mendekati Pilkades (Pemilihan Kepala Desa) serentak di Kabupaten Tuban, mulai hari ini Kamis (3/11/2016) beberapa panitia Pilkades serentak melakukan tahapan penetapan nama calon dan pengundian nomer urut. Hal itu seperti yang dilakukan oleh ketua panitia Pilkades Sukorejo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban

Desa Wotsogo Tetapkan Cakades Besok

 Desa Wotsogo, Jatirogo tunda satu hari Penetapan Calon Kepala Desa (Cakades) pada pemilihan Kepala Desa serentak 2016 Kabupaten Tuban. Di desa yang memiliki lima bakal calon (Balon) kepala desa (kades) akan dilakukan besok, Jum'at (4/11/2016).

Pilkades Serentak 2016

Besok Calon Kepala Desa Ditetapkan

Penetapan Calon Kepala Desa (Cakades) pada pemilihan Kepala Desa serentak 2016 Kabupaten Tuban akan dilakukan besok, Kamis (3/11/2016).

Anggaran Pilkades Masih Belum Dicairkan

 Pilkades serentak 2016 Kabupaten Tuban yang akan dilaksanakan bulan depan, tepatnya 8 Desember masih belum memasuki tahapan pencairan anggaran.

Pilkades Serentak 2016

Balon Kades Melebihi Kuota, Panitia Pilkades Adakan Tes

 Pendaftaran bakal calon (Balon) Kepala Desa (Kades) di Desa Wotsogo, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban melebihi kuota. Pasalnya, dalam Perbup nomor 34 tahun 2016 yang merupakan revisi atau perubahan atas Perbup nomor 25 tahun 2016 ditetapkan maksimal lima.

Kapolres Himbau Masyarakat Tak Bawa Isu Pilkada DKI

Menyikapi permasalahan politik pada Pilkada Gubernur DKI 2017 yang semakin memanas. Kapolres Tuban Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Fadly Samad menghimbau agar masyarakat Tuban tidak ikut larut dalam percaturan politik di Ibu kota.