Silaturrahmi Bersama Awak Media, TNI-Polri Sampaikan Perannya di Inpres No.6 2020
Kapolres Tuban AKBP Ruruh Wicaksono beserta jajaranya dan Komandan Kodim (Dandim) 0811/Tuban Letkol Inf. Viliala Romadhon menggelar silaturahmi dan diskusi bersama awak media di gedung serbaguna Sanika Satyawada Mapolres Tuban, Selasa (18/8/2020) malam.